bukan demi untuk rasa marah, tapi sepatutnya untuk disyukuri.

Rabu, 15 Desember 2010

Kebahagian sejati

Mengejar pengalaman yang menyenangkan dan menghindari hal-hal yang kita tidak suka merupakan sifat manusiawi pada manusia. Entah sadar atau tidak sadar, kita selalu berupaya untuk mengulang setiap hal yang membuat hati kita senang dan selalu berupaya pula untuk menghindari apa yang mungkin dapat menyakiti hati kita.Hal-hal apa saja sih yang membuat kita merasa senang atau bahagia?Pada kenyataannya setiap orang punya sumber yang menjadikan dirinya bahagia,ada yang dengan melakukan perjalanan-perjalanan ke tempat-tempat indah, walaupun tidak semua orang bisa mendapatkan privilege ini. Ada yang merasa bahagia dengan makan, ya…siapa...
Read More

Menyerah

Mungkin orang akan memilih bebasNamun, aku berada pada pilihan menyerahWalau kutahu wajah kebebasan ituNamun, keadaan yang menuntutkan untuk setia pada menyerahAku hanya mau menyerak padamuKarena aku menyerah pada apa yang aku sukaiTermanis dari yang paling manisnya kebebasanTapi kau menyuruhku menyerah pada yang lainAku tidak mungkin melakukannyaKarena kalau aku menyerah pada orang lainPastilah aku tidak dapat menyerah padamuAku hanya bisa diam dan menyera...
Read More

Kamis, 09 Desember 2010

Tuhan,,,izinkan aku membunuh sekali ini saja

satu hal yang kini paling aku hindari adalah memanggil seseorang yang menjadi pasangan ibumu.."Ayah" sebuah panggilan yang amat menakutkanDisaat semua orang tengah sibuk membanggakankan seseorang yang dia panggil "Ayah"(teringat iklan minuman di televisi), aku hanya bisa menggerutu dalam hati,mengapa harus ada panggilan itu..Disaat semua orang senang menceritakan tentang seseorang yang ia panggil " Ayah", aky hanya bisa diam dalam luka yang membuatku semakin menghindari untuk mengucapkan panggilan itu."Ayah" hanyalah orang yang bisa menyakiti ibu, aku, dan saudara-saudaraku yang lain,,,dia hanya mampu membuat kami menangis...
Read More

Minggu, 05 Desember 2010

Air mata

hey perempuan...berhentilah menangis, air matamu terlalu mahal untuk hal itu.sudahlah,,,,bukankah hal itu tak seberapa dari apa yang telah kau alami..sudahlah...berhentilah menangis..hanya membuat dirimu tampak lemah.dan membuat dia seolah telah merasakan kemenangan...berhentilah..jangan kau sia-siakan isakan tangismu,,walaupun hatimu sangat sakit,,jangan tampakkan dirimu itu lemah..jadilah perempuan yang tegar....
Read More

Selasa, 02 November 2010

ketika rumah lagi sakit

ketika rumah yang selalu menjadi tempat paling nyaman yang selalu kau rindukan, kini sudah tidak menjadi sepertiyang selalu kau bayangkan,,,,rumah itu sekarang sakit....rumah itu ibaratkan neraka yang selalu kau takutkan yang menjadi tujuan akhirmu di akhirat,,,tapi neraka itu ada di dunia ini,,,,,kalau rumah itu sakit..dan telah menjalar ke seluruh organ dalam rumah itu,,,kenapa ndk sekalian suntik mati saja sih,,,biar semuanya tidak menderita dengan sesuatu yang diakibatkan oleh satu organ,,sehingga semuanya bisa tenang dan MATI dalam kepastian hidu...
Read More

Jumat, 04 Juni 2010

keluarga

melihat sesuatu dari sisi dimana saya selalu berada pada posisi ini. melihat dunia orang lain lebih indah dari dunia dimana saya berpijak. mungkin pepatah rumput tetangga selalu lebih hijau itu benar.melihat kehidupan orang lain, selalu membuat saya merasa iri.bukannya saya tidak bersyukur dengan apa yang saya jalani sekarang. Tapi, semuanya begitu menyenangkan. keluarga yang harmonis, orang tua yang selalu akur, dan semua hal yang hanya saya bisa dapatkan ketika saya sedang berkhayal tentang sebuah keluarga yang indah,...
Read More

Link Blog

About Me

Foto saya
makassar, sulawesi selatan, Indonesia
hanya seorang perempuan biasa yang terbiasa bisa

Search

Blogger templates

© 2025 mozaic cymbidium, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena